Makasih ya udah berkunjung ke Bigcendol dan selamat membaca ^^ Jangan lupa mampir lagi ya ^^
Selamat datang dan selamat membaca :)

Indahnya Kota Putih Andalusia di Spanyol


Pengaruh arsitektur Islam menjadi daya tarik tersendiri.

Di selatan Spanyol, di antara Samudra Atlantik di barat dan Mediterania di timur, terdapat salah satu kota paling cantik di Spanyol, Kota Putih Andalusia, atau  Pueblo Blancos.

Kota cantik ini menyajikan sebuah pemandangan nyaris sempurna. Bangunan bercat putih, atap ubin merah-coklat, jalan-jalan sempit dan jalan bebatuan di atas tebing, sungai dan ngarai dengan latar belakang perbukitan.

Kota Putih Andalusia 

Seperti dimuat Amusing Planet, pengaruh arsitektur Islam menjadikan kawasan pemukiman ini menjadi sangat menarik. Labirin sempit, bangunan dengan dinding putih tinggi dengan kisi-kisi besi.

Warna putih dipilih bukan karena sifat antibakteri dari kapur alkali semata. Diktator Miguel Primo de Rivera pada 1920 yang menjalankan kohesi sosial menjadikan putih warna utama di wilayah ini. 

Saat itu, dia memberi instruksi untuk menekan perbedaan dalam masyarakat dengan menghilangkan penyimpangan termasuk dalam hal cat bangunan.

Jo Tweedy in Casares, Andalucia

The Puente Nuevo Bridge in Ronda
 https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEicOXwBloNGcISNGlRUHxpjqoUupT8Axkc3t9yoS52iQAgO1UcQ8qWDzssN4lxwJNXWWro0I2NmEMdVpDzhdg9fGvFfPpUbhT8vOqSuyIazhIdPc-MoK-_ZjdPvAIsz3DFstm2pizo_Sbg/s1600/Pueblos-Blancos1.jpg
 http://farm9.staticflickr.com/8023/7512737594_6dcc321a29_z.jpg
sumber |   http://life.viva.co.id/news/read/403035-keindahan-kota-putih-andalusia-di-spanyol
Comments
0 Comments

Tambahkan Komentar Anda